PTTUN SURABAYA, Surabaya (11/10/2024) – Sesuai dengan Surat dari Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI perihal Langkah-Langkah Akhir Tahun Anggaran 2024, Bapak Mardius Septiadi, S.H. selaku Sekretaris Pengadilan Tinggi TUN Surabaya memberikan pengarahan kepada jajaran yang ada di bawahnya.


Kegiatan Sosialisasi dan Pengarahan tersebut dihadiri oleh Kepala Bagian Umum dan Keuangan, Kepala Sub Bagian Keuangan dan Pelporan dan Kepala Sub Bagian Rencana Program dan Anggaran beserta Pelaksana pada Bagian Umum dan Keuangan. (Op)